

Selasa, 6 Juli, Tim Satuan Pengawas Internal (SPI) Unhas mendatangi UPT Pusat Bahasa untuk melakukan audit kinerja. Audit dilakukan selama 3 minggu, terhitung dari tanggal 6 Juli 2021 hinggal 26 Juli 2021. Tim SPI dipimpin oleh ketua Prof. Dr. Ahmadi Miru, S.H., M.H. dan anggota diterima secara resmi oleh Kepala UPT Pusat Bahasa Dra. Herawaty, M.Hum., M.A., Ph.D. Sekretaris, Kasubag, dan semua Staf.